Unika Soegijapranata menerima kunjungan dari Universitas Pignatelli Triputra Surakarta pada Selasa (24/10) di Ruang Rapat, Gedung Mikael. Rektor Universitas Pignatelli Triputra, Dr. Fr.Ninik Yudianti M.Acc., QIA.,CSRA dan beberapa dosen hadir ke Unika Soegijapranata. “Kami dari Universitas Pignatelli Triputra sungguh sangat berterima kasih sekali kepada Unika Soegijapranata boleh berkunjung dan belajar bersama. Kami semua masih baru… Continue reading Unika Soegijapranata Terima Kunjungan Studi Banding dari Universitas Pignatelli Triputra
Unika Soegijapranata Terima Kunjungan Studi Banding dari Universitas Pignatelli Triputra
