Pages

DPRD Siap Kawal Pemilu Berkualitas

Pemilu 2019 sudah memasuki musim kampanye. DPRD Kota Semarang sebagai lembaga wakil rakyat memiliki komitmen untuk mengawal Pemilu 2019 yang berkualitas. “Tentu saja peran ini tidak bisa dilakukan oleh satu lembaga saja, namun harus bekerja sama dengan pihak lain khususnya jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkominda) Kota Semarang. Saat ini soliditas antarpimpinan daerah di Kota… Continue reading DPRD Siap Kawal Pemilu Berkualitas

Acuca Student Camp 2018 Mengajarkan Saya Untuk Terus Berlari

Tertantang. Itulah kata yang menggambarkan perasaan saya ketika pertama kali diberikan kesempatan untuk bisa terbang ke Thailand, dan mengikuti ACUCA Student Camp 2018. Berbagai persiapan saya lakukan sendiri. Mulai dari membeli tiket dan mempersiapkan kebutuhan akomodasi selama di sana. Hal ini juga merupakan kali pertama saya mempersiapkan kepergian ke luar negeri sendiri. Tak lupa, saya… Continue reading Acuca Student Camp 2018 Mengajarkan Saya Untuk Terus Berlari

Game Technology Unika Adakan Lomba Game Anak-Anak

Program S1 Game Technology Fakultas Ilmu Komputer Unika Soegijapranata, pada hari Senin (22/10) telah mengadakan lomba kompetisi game untuk anak berupa Lomba Game ‘Adventure of Gigi’ bertempat di gedung Henricus Constance Unika. David Kristianto Halim selaku Ketua panitia lomba menjelaskan latar belakang pelaksanaan lomba game Ini. “Latar belakang lomba game edukasi ini memang kami adakan… Continue reading Game Technology Unika Adakan Lomba Game Anak-Anak

Unika Luncurkan Aplikasi Game Gigi

Unika Soegijapranata kembali melaunching game teknologi terbaru yang bisa didownload melalui android di gedung Thomas Aquinas Kampus Unika, Senin (22/10) malam. Kali ini tentang game kesehatan edukasi gigi yang sasarannya untuk anak-anak dengan tujuan memberikan pengetahuan berbagai penyebab penyakit gigi dan pencegahannya. Ide game edukasi gigi ini digagas Drg Teguh Prasetyo Hery Purnomo Sp KGA… Continue reading Unika Luncurkan Aplikasi Game Gigi

Aktivitas Manusia Mengubah Cuaca

Kini, Jawa cenderung kekeringan. Namun saat yang sama di Sumatera justru banjir. Musim kemarau dan hujan seolah-olah tak lagi perputaran atau siklus yang tetap. Benarkah perubahan cuaca antara lain disebabkan oleh aktivitas manusia? Berikut perbincangan wartawan Suara Merdeka Royce Wijaya dengan sekretaris Program Magister Lingkungan dan Perkotaan Unika Soegijapranata Semarang, Hotmauli Sidabalok. Kini, benarkah sedang… Continue reading Aktivitas Manusia Mengubah Cuaca

Dorong Mahasiswa Terlibat Dalam Dunia Kreatif

Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Katolik Soegijapranata, telah menggelar Kuliah Umum pada Kamis (18/10) di Ruang Teater Gedung Thomas Aquinas. Seperti yang dituturkan oleh Dra Wuryani Hartanto MA selaku ketua panitia, acara ini merupakan acara tahunan yang rutin dilakukan untuk menyambut mahasiswa baru Fakultas Bahasa dan Seni. Kuliah umum tahun ini mengangkat sebuah topik… Continue reading Dorong Mahasiswa Terlibat Dalam Dunia Kreatif

Jadikan Siswa SMA Sebagai Agen Isu Pangan

Berusaha mendalami makanan pada era Generasi Z. Itulah yang berusaha diulik Program Studi (Prodi) Teknologi Pangan Fakultas Teknologi Pertanian Unika Soegijapranata dalam acara bertajuk Food Competetition Day (FCD) 2018. ”Food Competition Day sendiri pada intinya merupakan adalah wadah bagi siswa SMA untuk berkompetisi tentang hal yang terkait dengan isu-isu pangan. Harapannya mereka menjadi pembawa pesan… Continue reading Jadikan Siswa SMA Sebagai Agen Isu Pangan

Dosen Unika Presentasi di Konferensi ACUCA Thailand

Kepala International Office Unika Soegijapranata, Stefani Amanda Harmani STP MSc bersama dengan Rektor Unika Prof Dr Ridwan Sanjaya MS IEC hadir dalam acara ACUCA General Assembly & Biennial Conference 2018 di Thailand beberapa waktu yang lalu. Acara yang berlangsung selama empat hari mulai Kamis – Minggu (11-14 Oktober 2018) ini dilaksanakan di Christian University of… Continue reading Dosen Unika Presentasi di Konferensi ACUCA Thailand

Unika akan Gelar Musik Jazz “Soegijazz”

Unika kembali akan menggelar konser “Soegijazz 2018” yakni musik jazz yang merupakan agenda tahunan dengan mendatangkan bintang tamu dari ibukota. Musik jazz “Soegijazz 2018” yang akan digelar pada 24 Oktober di kampus Unika gedung sporthall mendatang ini merupakan yang ke empat kalinya. Rektor Unika, Prof Ridwan Sanjaya mengatakan, acara nanti akan mendatangkan bintang tamu utama… Continue reading Unika akan Gelar Musik Jazz “Soegijazz”

Tim Kronik Humas Unika Soegijapranata Dapat Pelatihan Jurnalistik

Tim Kronik Humas Unika Soegijapranata yang bertugas sebagai reporter kampus dalam meliput setiap kegiatan atau acara, mendapat pelatihan dari Puthut Ami Luhur yang berprofesi sebagai wartawan  suaramerdeka.com. Dalam materinya, Puthut memaparkan seluk beluk berita dan teknik penulisannya. “Teknik sangat penting, agar berita lebih mudah dipahami, dicerna dan dimengerti oleh pembaca, bukan hanya sekedar menulis tetapi… Continue reading Tim Kronik Humas Unika Soegijapranata Dapat Pelatihan Jurnalistik