Pages

Peringati Dies Natalis ke-XIV dengan Bakti Sosial

  Mewujudkan komitmen yang tinggi terhadap penerapan pelaksanaan hak dan kewajiban provider dan costumer di bidang pelayanan kesehatan adalah upaya yang ingin diwujudkan oleh Magister Hukum Kesehatan Unika Soegijapranata melalui bakti sosial kesehatan memperingati dies natalisnya yang ke-XIV. Bertempat di Selasar Gedung Thomas Aquinas Unika, bakti sosial kesehatan ini dilangsungkan selama dua hari mulai tanggal… Continue reading Peringati Dies Natalis ke-XIV dengan Bakti Sosial

New Southbound Policy Tingkatkan Kerjasama Unika dengan Taiwan

Kebijakan Baru ke Arah Selatan atau New Southbound Policy (NSP) yang diluncurkan oleh pemerintah Taiwan pada 5 September 2016, membawa dampak positif, terutama bagi kampus yang sudah bekerjasama dengan perguruan tinggi di Taiwan sebelumnya, termasuk Unika Soegijapranata.  Jumlah mahasiswa Unika Soegijapranata yang mendapatkan kesempatan ke Taiwan dalam rangka pertukaran pelajar dan beasiswa studi lanjut mengalami… Continue reading New Southbound Policy Tingkatkan Kerjasama Unika dengan Taiwan

New Southbound Policy Tingkatkan Kerja Sama Unika Soegijapranata dengan Taiwan

Kebijakan Baru ke Arah Selatan atau New Southbound Policy (NSP) yang diluncurkan oleh pemerintah Taiwan pada 5 September 2016 lalu membawa dampak positif terutama bagi kampus yang sudah bekerja sama dengan perguruan tinggi di Taiwan sebelumnya, termasuk Unika Soegijapranata. Jumlah mahasiswa Unika Soegijapranata yang mendapatkan kesempatan ke Taiwan dalam rangka pertukaran pelajar dan beasiswa studi… Continue reading New Southbound Policy Tingkatkan Kerja Sama Unika Soegijapranata dengan Taiwan

Dinamika Psikologis Dalam Metode Grafologi

  Acara workshop yang merupakan kelanjutan dari kegiatan seminar dan workshop grafologi yang diadakan oleh Laboratorium Psikologi Unika Soegijapranata dilaksanakan pada hari Sabtu (17/11) di Ruang 204A Gedung Antonius Unika Soegijapranata . Pada sesi workshop ini, peserta lebih banyak melakukan pengamatan dan latihan. “Grafologi itu mudah. Yang penting terus latihan dan jangan lupa intuitif melalui… Continue reading Dinamika Psikologis Dalam Metode Grafologi

Kebijakan Pemerintah Taiwan Untungkan Civitas Akademik Unika Soegijapranata

Kebijakan Baru ke Arah Selatan atau New Southbound Policy (NSP) yang diluncurkan oleh pemerintah Taiwan pada 5 September 2016 membawa dampak positif terutama bagi kampus yang sudah bekerjasama dengan perguruan tinggi di Taiwan, termasuk Unika Soegijapranata. Jumlah mahasiswa Unika Soegijapranata yang mendapatkan kesempatan ke Taiwan dalam rangka pertukaran pelajar dan beasiswa studi lanjut mengalami peningkatan.… Continue reading Kebijakan Pemerintah Taiwan Untungkan Civitas Akademik Unika Soegijapranata

Kenalkan Grafologi Melalui Seminar

Laboratorium Psikologi Unika Soegijapranata mengadakan seminar dan workshop bertema “Graphology: to reveal your subconscious side”. Hadir sebagai narasumber dalam seminar dan workshop ini ialah Siswanto S Psi MSi Psikolog. Dalam acara ini, terdapat dua  alur acara. Alur yang pertama ialah pendaftar yang hanya mengikuti seminar. Kemudian alur yang kedua ialah pendaftar yang mengikuti seminar dan… Continue reading Kenalkan Grafologi Melalui Seminar

Tiga Universitas Lakukan Kegiatan Bersama Bertemakan Kebangsaan

  Kronik – Unika Soegijapranata bersama dengan Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) dan Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo menggelar acara seminar dan outbound kebangsaan dengan tema “Memaknai Pancasila dalam Ruang Milenial” pada Sabtu (17/11) di Gedung Teater Thomas Aquinas Unika.  Narasumber dalam acara ini ialah Wakil Rektor IV Bidang Kerjasama dan Pengembangan Unika Soegijapranata B… Continue reading Tiga Universitas Lakukan Kegiatan Bersama Bertemakan Kebangsaan

Soal Tilang Elektronik, Ini Komentar Pengamat Transportasi: Sebelum diterapkan, perlu sinkronisasi data.

Penerapan sistem Electronic Traffic Law Enforcement (E-TLE) atau tilang elektronik dinilai sulit ketika mendapati kendaraan yang datanya tidak sinkron. Pengamat Transportasi Unika Soegijapranata Djoko Setijowarno mengatakan ada kemungkinan nantinya surat konfirmasi yang ditujukan kepada pelanggar lalu lintas, ternyata salah alamat. Sebab pemilik kendaraan belum melakukan balik nama. “Oleh karena itu, sebelum menerapkan hal tersebut, perlu… Continue reading Soal Tilang Elektronik, Ini Komentar Pengamat Transportasi: Sebelum diterapkan, perlu sinkronisasi data.

Kuatkan Pancasila Melalui Ruang Interaksi Generasi Milenial

Pancasila sebagai landasan filosofis berbangsa dan bernegara Indonesia, sudah mulai diragukan oleh generasi milenial. Munculnya bibit radikalisme berbasis agama dan rasisme di Indonesia, satu di antara gejala yang muncul. Wakil Rektor IV Bidang Kerjasama dan Pengembangan Benediktus Danang Setianto menyatakan, dibutuhkan adanya sebuah ruang interaksi generasi milenial. Interaksi yang ada, tidak sekedar melalui buku atau… Continue reading Kuatkan Pancasila Melalui Ruang Interaksi Generasi Milenial

Rektor Unika Ungkap Dampak New Southbound Policy Yang Diluncurkan Pemerintah Taiwan

New Southbound Policy (NSP) yang diluncurkan Pemerintah Taiwan pada 5 September 2016 dinilai berdampak positif bagi sistem kemitraan antara perguruan tinggi di Indonesia dengan di Taiwan. Satu di antara perguruan tinggi yang merasakan dampak positif sistem itu adalah Unika Soegijapranata Semarang. Selama ini jumlah civitas akademika yang berkesempatan ke Taiwan dalam program pertukaran mahasiswa maupun… Continue reading Rektor Unika Ungkap Dampak New Southbound Policy Yang Diluncurkan Pemerintah Taiwan