Komisi I Advokasi Senat Mahasiswa Fakultas Psikologi (SMF-Psi) Soegijapranata Catholic University (SCU) telah menyelesaikan program pemetaan struktur organisasi mahasiswa (ORMAWA) sebagai salah satu program kerja mereka. Pemetaan ini bertujuan untuk memberikan gambaran yang jelas mengenai organisasi mahasiswa, memperkenalkan anggota-anggotanya, serta menjelaskan komisi dan departemen yang mereka ampu. Tahapan Pemetaan Strukturisasi ORMAWA Proses pemetaan ini dilakukan… Continue reading Pemetaan Struktur ORMAWA FPsi SCU
Pemetaan Struktur ORMAWA FPsi SCU
