Pages

MAHASISWA PSIKOLOGI SE-JAWA DEBAT DI UNIKA SOEGIJAPRANATA

Mahasiswa diharapkan mempunyai kepekaan terhadap permasalahan yang terjadi di masyarakat. Akhir-akhir ini di tengah masyarakat, muncul banyak permasalahan mengenai seksualitas. Mahasiswa Psikologi bisa mengambil peran utama untuk meretas masalah-masalah ini. Hal ini diungkapkan Linggarjati Novi, dekan Fakultas Psikologi Unika Soegijapranata, ketika memberi kata sambutan untuk membuka acara PICASO 2014. PICASO, yang merupakan kependekan dari Psychology… Continue reading MAHASISWA PSIKOLOGI SE-JAWA DEBAT DI UNIKA SOEGIJAPRANATA

SOEGIJA DAN KELUARGA

  Dalam Surat Gembala Prapaskah, 6 Februari 1956, Vikaris Apostolik Semarang, Mgr. Albertus Soegijapranata SJ (1896-1963) menyerukan pentingnya keluarga mendidik anak-anak dengan semangat kekatolikan dan nasionalisme. “Para Bapak dan Ibu, didiklah anak-anakmu dengan cara Katolik dan nasional, agar senantiasa berkembang dalam kerohanian dan jasmaninya seraya memperhatikan agama dan bangsanya.” Amanat ini masih relevan bagi kita… Continue reading SOEGIJA DAN KELUARGA

Membangun Toko Online Murah

  Ridwan Sanjaya, Dosen Sistem Informasi Unika Soegijapranata   Internet telah bertahun-tahun memberikan dampak yang luar biasa bagi sektor bisnis. Jangkauan pemasaran yang meluas dan pelayanan yang terbuka 24 jam mampu meningkatkan peluang penjualan. Terlebih, saat ini semakin banyak kemudahan yang dapat diperoleh oleh pengguna internet ketika ingin membuat toko virtualnya di internet. Dengan hanya… Continue reading Membangun Toko Online Murah

Melimpahnya Informasi di Internet Bisa Jadi Bumerang

SEMARANG (KRjogja.com) – Sejak munculnya teknologi komputer di Indonesia tahun 1980-an disusul dengan teknologi internet maka perkembangan informasi terjadi sangat cepat, termasuk di dunia pendidikan. Hampir semua informasi yang dibutuhkan saat ini ada di internet bahkan jumlahnya melimpah. Saking banyaknya seringkali mahasiswa, dosen atau masyarakat umum kebingungan mana yang betul-betul berkualitas (ilmu mendalam) terutama bagi… Continue reading Melimpahnya Informasi di Internet Bisa Jadi Bumerang

Kedangkalan dalam Berkelimpahan

  SAATini, kita hidup dalam suatu masa yang paling menarik dalam perjalanan peradaban manusia. Kita beruntung mengalami kemajuan teknologi komunikasi dan informasi (TIK) yang luar biasa cepat. Sejak introduksi komputer pribadi kepada kalangan terbatas di negeri ini tahun 1980- an, kini jumlah kepemilikan peranti TIK melesat bak meteor. Perangkat TIK, dalam bentuk komputer pribadi, laptop,… Continue reading Kedangkalan dalam Berkelimpahan

Perusahaan Jangan Kaku Terapkan IPK

  SEMARANG (KR) – Rektor Universitas Katolik (Unika) Soegijapranata Semarang Prof Dr Budi Widianarko MSc berpendapat, tolok ukur nilai indeks prestasi komulatif (IPK) tertentu terkadang memberatkan lulusan Perguruan Tinggi (PT) untuk mencari kerja. Untuk  itu, perusahaan atau institusi penerima lulusan PT tidak kaku menerapkan aturan minimal IPK bagi lulusan yang ingin bekerja ditempat tersebut. Rektor… Continue reading Perusahaan Jangan Kaku Terapkan IPK

Diskusi Politik Media di Tahun Politik

Politik merupakan salah satu hal yang sangat penting mengingat di tahun ini adalah tahun Pemilu. Tradisi Pemilihan Umum (Pemilu) yang sedianya dilakukan 4 tahun sekali akan diadakan serentak di seluruh Indonesia pada tahun ini mengingat tahun ini merupakan tahun ke-empat yang menandai berakhirnya masa kepemimpinan seorang pemimpin negara. Untuk itu perlu dilakukan evaluasi berbagai media… Continue reading Diskusi Politik Media di Tahun Politik

Membangun WEB TV Sendiri

Semakin banyak produk TV cerdas di pasaran dan semakin luas penyebaran akses internet di Indonesia membuka peluang untuk pengembangan WebTV yang dikelola sendiri maupun secara profesional. Bahkan melalui layanan-layanan yang ada di internet, jangkauan akses WebTV dapat dikembangkan tidak hanya terbatas pada satu gedung dalam jaringan komputer lokal, tetapi juga dapat dilihat oleh orang-orang di… Continue reading Membangun WEB TV Sendiri

Daur Ulang Menghemat Biaya Perbaikan Rumah * Lokakarya Unika-De La Salle University

  SEMARANG – Lima rumah sederhana di Kalialang, Keca­matan Gunungpati, Semarang, dengan kondisi sangat memprihatinkan dan jauh dari layak huni, baru-baru ini dijadikan kasus studi lokakarya kolaboratif mahasiswa Fakultas Arsitektur dan Desain (FAD) Unika Soegijapranata dan College of Engineering Architec­ture and Technology De La Salle Univer­sity, Dasmarinas, Filipina. Implementasi dari lokakarya berbasis ekoarsitektur selama lima… Continue reading Daur Ulang Menghemat Biaya Perbaikan Rumah * Lokakarya Unika-De La Salle University

Wisata Air dan Kuliner Sangat Menjanjikan

SEMARANG (KRjogja.com)- Sebanyak 400 mahasiswa peserta KKU (Kuliah Kerja Usaha) dan KAPKI (Kuliah Aplikasi Karya Ilmiah (KAPKI) Universitas Katolik (Unika) Soegijapranata Semarang, dilepas untuk menjalankan program KKU dan KAPKI selama 4 bulan di desa Kandri, Kecamatan Gunungpati Kota Semarang. Daerah Kandri merupakan wilayah pedesaan dengan potensi wisata Goa Kreo (goa yang dipercayai sebagai petilasan Sunan… Continue reading Wisata Air dan Kuliner Sangat Menjanjikan