Sampaikan Aspirasi Kepada Pimpinan Fakultas, SMFHK Gelar Jumpa Dekanat

Senat Mahasiswa Periode 2022/2023 Fakultas Hukum dan Komunikasi Soegijapranata Catholic University (SCU) atau biasa dikenal dengan Unika Soegijapranata telah menyelenggarakan Jumpa Denakat pada tanggal 22 Mei 2023 di Gedung Theater Thomas Aquinas, Kampus 1 Bendan SCU. Jumpa Dekanat sendiri merupakan salah satu program kerja tahunan yang dimiliki oleh Senat Mahasiswa Fakultas Hukum dan Komunikasi sebagai… Continue reading Sampaikan Aspirasi Kepada Pimpinan Fakultas, SMFHK Gelar Jumpa Dekanat

Program Studi Ilmu Hukum SCU Beri Pemahaman Pentingnya Perlindungan Data dari Kejahatan Cyber lewat Serial Diskusi Pancakusi II

Beri pemahaman mengenai urgensi perlindungan data cyber di Indonesia, Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum dan Komunikasi (FHK) Soegijapranata Catholic University (SCU) atau lebih dikenal dengan Unika Soegijapranata lewat Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum (HMPSIH) menyelenggarakan Serial Diskusi Pancakusi II bertajuk  “Perlindungan Data dan Kejahatan Cyber: Urgensi Perlindungan Data di Indonesia” pada  Sabtu, 1 April… Continue reading Program Studi Ilmu Hukum SCU Beri Pemahaman Pentingnya Perlindungan Data dari Kejahatan Cyber lewat Serial Diskusi Pancakusi II

Program Studi Ilmu Hukum SCU Berbicara tentang Kebebasan Bereskpresi di Indonesia

Fakultas Hukum dan Komunikasi (FHK) Soegijapranata Catholic University (SCU) atau lebih dikenal dengan Unika Soegijapranata lewat Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum (HMPSIH) menyelenggarakan kegiatan Serial Diskusi Pancakusi pada 20 Mei 2023 lalu di Gedung Antonius, Kampus 1 SCU, Bendan. Serial diskusi yang dilaksanakan secara online ini  dihadiri lebih dari 100 mahasiswa Program Studi Ilmu… Continue reading Program Studi Ilmu Hukum SCU Berbicara tentang Kebebasan Bereskpresi di Indonesia

Upaya Meningkatkan Kapasitas Diri Mahasiswa, FHK SCU Gelar Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar

Fakultas Hukum dan Komunikasi SCU atau yang lebih dikenal dengan Unika Soegijapranata mengadakan kegiatan LKTD FHK 2023 dengan mengusung tema “BE BOLD BE GOLD” yang dilaksanakan di Yon Arhanud, Jatingaleh pada tanggal  4 – 6 Mei 2023, pukul 07.30 WIB hingga selesai. Dalam kegiatan ini para peserta dilatih untuk menjadi pribadi yang berintegritas, memiliki kapasitas… Continue reading Upaya Meningkatkan Kapasitas Diri Mahasiswa, FHK SCU Gelar Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar

Fakultas Hukum dan Komunikasi SCU Gelar Pelatihan Pemasaran Sekolah di Kota Semarang

Rabu, 17 Mei 2023 Fakultas Hukum dan Komunikasi (FHK) Soegijapranata Catholic University (SCU) atau lebih dikenal dengan Unika Soegijapranata menyelenggarakan Pelatihan Pemasaran Sekolah Kepada Pimpinan Sekolah di Kota Semarang di Gedung Thomas Aquinas (TA) Lantai 5, Kampus 1 SCU, Bendan. Selain bertujuan untuk memberikan pengetahuan bagaimana cara memasarkan sekolah dari sudut pandang ilmu komunikasi, tidak… Continue reading Fakultas Hukum dan Komunikasi SCU Gelar Pelatihan Pemasaran Sekolah di Kota Semarang

Belajar Membuat CV yang Baik Bersama Alumni Psikologi SCU

Curriculum Vitae atau Daftar Riwayat Hidup selain sebagai syarat penting untuk mendaftar pekerjaan juga sangat dibutuhkan untuk mendaftar organisasi atau kepanitiaan selama menempuh pendidikan di banku Sekolah Menengah Pertama (SMP), Sekolah Menengah Atas (SMA), serta di Perguruan Tinggi. Berkaca pada kebutuhan itulah, Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi (HMPS-IK) Soegijapranata Catholic University (SCU) atau lebih… Continue reading Belajar Membuat CV yang Baik Bersama Alumni Psikologi SCU

Serial Diskusi Pancakusi I ; Perlindungan dan Penegakan Hukum Terhadap Konsumen Online Shop

Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum (HMPSIH) Fakultas Hukum dan Komunikas (FHK) Soegijapranata Catholic University (SCU) atau lebih dikenal dengan Unika Soegijapranata membuka Serial Diskusi Pancakusi yang pertama dengan tema  “Perlindungan dan Penegakan Hukum Terhadap Konsumen Online Shop” pada Jumat, 24 Maret 2023 lalu di Gedung Antonius, Kampus 1 SCU Bendan. Serial Diskusi Pancakusi merupakan… Continue reading Serial Diskusi Pancakusi I ; Perlindungan dan Penegakan Hukum Terhadap Konsumen Online Shop

Serial Diskusi Pancakusi III; Perlindungan Hukum Terhadap Fenomena Toxic Relationship

Fenomena toxic relationship saat ini seringkali dibahas oleh beberapa psikolog, khususnya di Indonesia. Selain itu, sudah banyak lembaga peduli kesehatan mental dan lembaga perlindungan hukum di Indonesia yang juga aktif mengkampanyekan dan mengangkat isu mengenai bahaya dari toxic relationship. Berkaca pada permasalahan ini, Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Hukum (HMPSIH) Fakultas Hukum dan Komunikasi (FHK)… Continue reading Serial Diskusi Pancakusi III; Perlindungan Hukum Terhadap Fenomena Toxic Relationship

Pelatihan Penulisan Surat dan Proposal Bagi Sekretaris Ormawa FHK

Fakultas Hukum dan Komunikasi (FHK), Soegijapranata Catholic University (SCU) atau Unika Soegijapranata mengadakan “Pelatihan Penulisan Surat dan Proposal (PPSP)” pada Minggu, 05 Februari 2023 secara online melalui Platform Zoom Meeting. PPSP tahun ini diikuti oleh seluruh Sekretaris Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) dan anggota Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FHK SCU. Kegiatan PPSP ini dilakukan agar sekretaris… Continue reading Pelatihan Penulisan Surat dan Proposal Bagi Sekretaris Ormawa FHK

HMPS-IK Gelar Webinar Bertajuk “KOMACI (Komunikasi adalah Kunci)”

Himpunan Mahasiswa Prodi Ilmu Komunikasi (HMPSIK) Soegijapranata Catholic University (SCU) atau dikenal juga dengan Unika Soegijapranata Semarang periode 2022/2023 melaksanakan  program kerja  pertamanya berjudul webinar “KOMACI (Komunikasi adalah Kunci)”. Webinar ini mengajak mahasiswa ilmu Komunikasi SCU yang semester depan berada di semester 4 untuk mengenal lebih dalam mengenai perbedaan peminatan yang ada di program studi… Continue reading HMPS-IK Gelar Webinar Bertajuk “KOMACI (Komunikasi adalah Kunci)”