Senat Mahasiswa Universitas (SMU) SCU menyelenggarakan reorganisasi pengurus baru periode 2023/2024 yang berlangsung kurang lebih satu bulan dari 20 Maret hingga 23 Juni 2023. Kegiatan ini merupakan program tahunan dari Senat Mahasiswa Universitas yang dilaksanakan secara daring dan luring di SCU. Rangkaian acara kegiatan ini dimulai dari open recruitment, technical meeting, wawancara, kampanye, pemilu, pengumuman,… Continue reading Reorganisasi Penerus Senat Mahasiswa Universitas Periode 2023/2024
Reorganisasi Penerus Senat Mahasiswa Universitas Periode 2023/2024