Oleh: Aloys Budi Purnomo Pr, Dosen Program Doktor Ilmu Lingkungan Unika Soegijapranata TANGGAL 26 Mei 2022 dirayakan sebagai Kenaikan Isa Al-Masih (= Yesus Kristus) ke surga.’Apa maknanya bila direnungkan dalam konteks kemanusiaan dan keutuhan ciptaan? Pertama, Hari Raya Kenaikan Yesus Kristus ke surga merupakan salah satu dari rangkaian perayaan Paskah dalam tradisi Kristiani. Setelah kenangan… Continue reading Merawat Kemanusiaan dan Keutuhan Ciptaan
Merawat Kemanusiaan dan Keutuhan Ciptaan