Search...
Close this search box.

Gandeng Pemkab Demak, SCU Kembangkan Penelitian Pencegahan dan Penanggulangan Stunting Bersama Mahasiswa

Gandeng Pemkab Demak, SCU Kembangkan Penelitian Pencegahan dan Penanggulangan Stunting Bersama Mahasiswa

Wakil Rektor Bidang Inovasi, Riset, dan Publikasi Soegijapranata Catholic University (SCU), Robertus Setiawan Aji N, PhD melepas sebanyak 293 mahasiswa mengikuti program Kuliah Kerja Nyata (KKN). Prosesi upacara pelepasan diselenggarakan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) SCU di Lapangan Albertus, Kampus 1 SCU Bendan pada Kamis, 8 Agustus 2024.

Nantinya, mahasiswa akan berdinamika bersama masyarakat di 21 desa yang tersebar di Kecamatan Wonosalam, Kabupaten Demak. Beberapa di antaranya yakni Karangrejo, Jogoloyo, dan Kendaldoyong. Mereka akan menetap di sana selama 3 minggu hingga 28 Agustus 2024.

“Sebenarnya prosesnya lebih dari itu karena mahasiswa sudah melakukan survei permasalahan di sana dan menyusun program kerja, sehingga ini tinggal melaksanakannya,” jelas Aji.

Lebih lanjut, ia menerangkan bahwa program KKN di Kabupaten Demak merupakan salah satu bentuk kerja sama SCU bersama Pemkab di sana.

“Fokusnya adalah stunting untuk nanti tindak lanjutnya kami rumuskan bagaimana pencegahan dan penanganannya. Di samping itu, SCU juga melakukan penelitian tentang pengadaan rumah adaptif banjir di Kabupaten Demak sebagai bentuk kerja sama kami,” lanjut Aji.

Sejalan dengan itu, mahasiswa juga berkesempatan menjadi enumator untuk mengumpulkan data berkaitan dengan fenomena stunting di sana.

Kerja Sama LPPM SCU dengan Bappelitbangda Kabupaten Demak

Bersamaan dengan pelepasan, LPPM SCU juga melakukan prosesi penyerahan mahasiswa KKN di Kantor Kecamatan Wonosalam. Dalam kesempatan ini, Kepala LPPM SCU, Dr. Y. Trihoni Nalesti Dewi bersama Kepala Bappelitbangda Kabupaten Demak, Masbahatun Niamah, SSi turut melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS).

Merupakan tindak lanjut MoU SCU bersama Pemkab Demak, adanya kerja sama ini bertujuan untuk memberikan pengalaman praktis kepada mahasiswa melalui program KKN. Selain itu juga sekaligus mendukung pengembangan dan pemberdayaan masyarakat di Wilayah Kabupaten Demak.

Permasalahan Daerah Dampingan

Dibandingkan Jepara dan Kudus, angka kemiskinan di Kabupaten Demak masih terbilangcukup tinggi. Di samping itu, fenomena stunting juga masih kerap ditemui. โ€œAngkanya terakhir mencapai 9,5 di tahun 2023 lalu,โ€ ungkap Niamah.

Di sisi lain, banyaknya limbah sampah juga masih menjadi fokus yang digarap Pemkab Demak. โ€œKalau ini setiap desa mengalami karena sampah yang menumpuk tidak kunjung terurai, sehingga pengelolaannya masih menjadi persoalan,โ€ tutur Niamah.

Pihaknya pun berharap kehadiran mahasiswa dapat memberikan angin segar kepada masyarakat di Kabupaten Demak. Ia pun menerangkan sektor pertanian di daerahnya juga menjadi potensi yang bisa digarap mahasiswa.

โ€œKecamatan kami menjadi penyumbang karena produktivitas padinya di Kabupaten Demak. Semoga segala potensi dan peluang bisa dimanfaatkan dengan memberikan edukasi di masyarakat, sambil inovasinya dikembangkan,โ€ harap Niamah.

Nih jawaban buat kalian yang masih bingung benefit beasiswa masuk di SCU dan biaya kuliahnya yang affordable. Kalau udah paham langsung gassss yaa! 

Daftar online
pmb.unika.ac.id 

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Selamat merayakan Hari Raya Idul Adha 1445 H โœจ

#IdulAdha
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Gak usah galau SNBT ah, goyangin aja bareng Dโ€CEMESH yuk ๐Ÿคญ

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Mau punya dosen asik - asik + suasana kuliah yang joyful? Yuk, buktikan sekarang!

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Namanya proses ada aja lika likunya, tapi jangan sampai salah pilihan, karna hanya SCU yang nyenengin โ˜บ๏ธ 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Hola โœจ yuk manfaatkan kesempatan mendapatkan Beasiswa Christian Youth di SCU. 

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#BeasiswaKuliah
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
Kuliahnya seasik ini di @dkvscu, tempat yang tepat buat explore kreativitasmu ๐Ÿซฐ

Daftar online
pmb.unika.ac.id

#DKV
#PTSTerbaikJawaTengah
#JoyfulCampus
#JoyfulLearning
This error message is only visible to WordPress admins
There has been a problem with your Instagram Feed.

Acara yang Lain:

VIDEO

casibom resmi giriลŸ