Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknologi Pertanian (BEMF-TP) Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar acara Studi Banding dengan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (BEMF-EB) SCU. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Fransiskus Asisi, Kampus 2 SCU pada 4 Mei 2024. Ada sebanyak 26 anggota BEMF-TP serta 31 anggota BEMF-EB SCU yang ikut meramaikan studi banding ini.… Continue reading Studi Banding BEMF-TP dan BEMF-EB SCU 2024: Membangun Relasi dan Berbagi Pengalaman
Studi Banding BEMF-TP dan BEMF-EB SCU 2024: Membangun Relasi dan Berbagi Pengalaman