Pages

Lakukan Peradilan Semu, Mahasiswa MHKes Dalami Litigasi Perkara Medik

Program Magister Hukum Kesehatan (MHKes) Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar kegiatan Peradilan Semu di Laboratorium Hukum, Kampus 1 SCU Bendan pada Sabtu, 22 Maret 2025. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa program MHKes yang sebagian besar berprofesi di bidang kesehatan. Kepala Program MHKes Dr. Endang Wahyati mengatakan bahwa peradilan semu diselenggarakan untuk mahasiswa setiap angkatan dan… Continue reading Lakukan Peradilan Semu, Mahasiswa MHKes Dalami Litigasi Perkara Medik

Magister Hukum Kesehatan Unika Soegijapranata Gelar Temu Kangen Alumni

Magister Hukum Kesehatan Unika Soegijapranata adakan kegiatan bertajuk “Temu Kangen dan Parade Novelty Alumni” yang diadakan secara hybrid, pada (12/22) lalu.  Kepala Program Studi (Prodi) Magister Hukum Kesehatan, Dr. Endang Wahyati Yustina S.H., M.H., menyampaikan jika kegiatan ini telah menjadi tradisi yang terus dipelihara. Menurut Endang, tujuan adanya temu kangen ini sebagai media keakraban antar… Continue reading Magister Hukum Kesehatan Unika Soegijapranata Gelar Temu Kangen Alumni

Unika Soegijapranata Gelar Webinar Internasional Mengenai Hukum Kesehatan

Magister Hukum Kesehatan (MHKes), Fakultas Hukum dan Komunikasi (FHK), Unika Soegijapranata mengadakan Webinar Internasional pada Sabtu, 10 Desember 2022. Webinar yang diikuti hampir 300 peserta ini bertemakan “Digital Health Care Transformation : Electronic Medical Record And Personal Data Protection (EMR&PDP)” yang digelar secara online melalui aplikasi Zoom. Perkembangan kemajuan teknologi saat ini mendorong kesehatan dan… Continue reading Unika Soegijapranata Gelar Webinar Internasional Mengenai Hukum Kesehatan