Asosiasi Perguruan Tinggi Katolik (APTIK) menyelenggarakan kongres untuk membahas sejumlah program dan isu terkini yang menjadi perhatian masyarakat dan pemerintah. Wakil Ketua APTIK, Yulius Yasinto MSc menyatakan, diantara program yang menjadi prioritas pihaknya yakni membantu Kementrian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) dalam mengimplementasikan penyelenggaraan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). “Kongres ini sebagai rutinitas organisasi setiap tahun. Kami peduli… Continue reading Asosiasi Perguruan Tinggi Katolik Gelar Kongres di Semarang
Asosiasi Perguruan Tinggi Katolik Gelar Kongres di Semarang