Wisudawan SCU sudah Bekerja sebelum Lulus, Bukti Keseriusan Kampus Jamin Kompetensi Lulusan

Soegijapranata Catholic University (SCU) melepas sebanyak 266 lulusan dari 2 Program Doktor, 7 Program Magister, dan 13 Program Sarjana dalam Wisuda Periode IV Tahun 2025. Prosesi wisuda tersebut digelar pada Sabtu, 13 Desember 2025, di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 Bendan. Dalam sambutannya, Rektor SCU, Ir. Robertus Setiawan Aji Nugroho, S.T., M.Comp.IT., Ph.D., menyampaikan bahwa… Continue reading Wisudawan SCU sudah Bekerja sebelum Lulus, Bukti Keseriusan Kampus Jamin Kompetensi Lulusan

Yudisium FTP SCU Apresiasi Capaian Lulusan

Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar Yudisium Periode IV Tahun 2024 di Teater Gedung Fransiskus Asisi, Kampus 2 BSB, pada 11 Desember 2025. Yudisium mengusung tema “Per Angusta Ad Augusta: Through Hardships to Honor” yang merefleksikan perjalanan akademik para lulusan dalam meraih pencapaian terbaik. Yudisium diikuti 22 yudikata yang terdiri atas 17… Continue reading Yudisium FTP SCU Apresiasi Capaian Lulusan

Yudisium Periode III Tahun 2025 Fakultas Teknologi Pertanian  SCU, Sharpened by Challenge, Shaped for Change

Kamis, 11 September 2025 di Ruang Teater Gedung Fransiskus Asisi, Unika Kampus BSB, Fakultas Teknologi Pertanian secara resmi telah menyelenggarakan Yudisium Periode III Tahun 2025. Acara Yudisium Periode III Tahun 2025 ini dihadiri oleh 27 yudikata dari program S1, 7 yudikata dari program S2, dan sejumlah dosen Fakultas Teknologi Pertanian. Tema yudisium kali ini adalah… Continue reading Yudisium Periode III Tahun 2025 Fakultas Teknologi Pertanian  SCU, Sharpened by Challenge, Shaped for Change

Mengukir Langkah Baru dalam Karya, FAD SCU Gelar Yudisium 2025 

8 September 2025, Fakultas Arsitektur dan Desain (FAD) Soegijapranata Catholic University (SCU) sukses menyelenggarakan acara. Acara dihadiri oleh para calon wisudawan program Magister Arsitektur, Sarjana Arsitektur, serta Sarjana Desain Komunikasi Visual. Puncak acara ditandai dengan pembacaan SK kelulusan oleh Wakil Dekan Akademik yang turut mengumumkan nilai PAA, TA, serta mahasiswa terbaik. Setelah itu, acara berlanjut… Continue reading Mengukir Langkah Baru dalam Karya, FAD SCU Gelar Yudisium 2025 

Banyak Lulusan SCU Sudah Bekerja Sebelum Wisuda, Gaji Pertama di Atas Rata-Rata

Soegijapranata Catholic University (SCU) melepas 657 lulusan dari 12 Program Sarjana (S1), 8 Program Magister (S2), 2 Program Doktor (S3), 1 Program Diploma (D3), dan 1 Program Profesi dalam Wisuda Periode III Tahun 2025 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU Bendan pada 12-13 September 2025. Rektor SCU Ir. Robertus Setiawan Aji Nugroho, PhD menyebut… Continue reading Banyak Lulusan SCU Sudah Bekerja Sebelum Wisuda, Gaji Pertama di Atas Rata-Rata

Buku Wisuda Periode III Tahun 2025

Tantangan Makin Kompleks, SCU Pastikan Lulusan Penuhi Kebutuhan Dunia Kerja

Soegijapranata Catholic University (SCU) melepas 316 lulusan dari 12 program S1, 4 program S2, dan 1 program D3 dalam Wisuda Periode II Tahun 2025 di Auditorium, Agnes Widanti, Kampus 1 SCU Bendan pada Sabtu, 14 Juni 2025. Adapun rata-rata masa studi wisudawan S1 yaitu 4 tahun 1 bulan, di mana hampir 80% atau 216 wisudawan… Continue reading Tantangan Makin Kompleks, SCU Pastikan Lulusan Penuhi Kebutuhan Dunia Kerja

BEM FAD Gelar Yudisium Periode I, Calon Wisudawan Disambut dengan Hangat dan Khidmat

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Arsitektur dan Desain (BMF-AD) Soegijapranata Catholic University (SCU) sukses menyelenggarakan Yudisium Periode I Tahun 2025 di Theater Thomas Aquinas pada Kamis, 10 April 2025. Acara Yudisium ini dihadiri oleh para calon wisudawan FAD, jajaran dekanat, dosen, serta orang tua dan keluarga dari calon wisudawan. Dekan FAD SCU Dr. Robert Riyanto W.… Continue reading BEM FAD Gelar Yudisium Periode I, Calon Wisudawan Disambut dengan Hangat dan Khidmat

Merespons Tagar #KaburAjaDulu, Rektor SCU Tekankan Lulusan Siap Bersaing Hadapi Tantangan Global

Soegijapranata Catholic University (SCU) melepas 515 lulusan dari 1 Program Doktor (S3), 7 Program Magister (S2), 1 Program Gelar Ganda, 15 Program Sarjana (S1), 1 Program Diploma (D3), dan 1 Program Profesi dalam Wisuda Periode I Tahun 2025 pada Sabtu, 12 April 2025 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU Bendan. Dalam sambutannya, Rektor SCU,… Continue reading Merespons Tagar #KaburAjaDulu, Rektor SCU Tekankan Lulusan Siap Bersaing Hadapi Tantangan Global

FAD SCU Lepas Lulusan dalam Prosesi Yudisium

Senat Fakultas Arsitektur dan Desain (SMF-AD) Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar Yudisium III Tahun 2024 di Hotel Alam Indah pada 18 September 2024. Acara yang dihadiri oleh para wisudawan, orang tua, serta jajaran dosen dari Program Studi Arsitektur dan Desain Komunikasi Visual (DKV) ini menjadi momen penting dalam perjalanan akademis para yudikata. Kemeriahan mencapai puncaknya… Continue reading FAD SCU Lepas Lulusan dalam Prosesi Yudisium