Pages

MAPSI SCU Latih Mahasiswa dan Alumni untuk Tangani Trauma Psikologis

Program Magister Psikologi (MAPSI) Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar pelatihan psikotrauma di Gedung Thomas Aquinas, Kampus 1 SCU Bendan pada 20 – 21 Februari 2025. Pelatihan diikuti 17 peserta dari kalangan  mahasiswa dan alumni Fakultas Psikologi (FPsi) SCU. Peserta dilatih untuk dapat menangani beban psikotrauma secara individual, namun juga tetap terbuka membantu orang lain. Psikotrauma,… Continue reading MAPSI SCU Latih Mahasiswa dan Alumni untuk Tangani Trauma Psikologis

Fakultas Psikologi SCU Percepat Program Profesi Psikolog Bersama HIMPSI

Melansir detik.com, Mendikbudristek mengeluarkan Permendikbudristek Nomor 43 Tahun 2023 Tentang Pendidikan Profesi Psikologi. Permendikbudristek tersebut berisi tentang aturan baru Pendidikan Profesi Psikologi setelah program sarjana (s1). Adapun program profesi, spesialis, dan subspesialis menjadi program yang ditawarkan dalam aturan baru Pendidikan Profesi Psikologi. Dengan adanya program ini, mahasiswa lulusan Program Studi (Prodi) Psikologi yang ingin meneruskan… Continue reading Fakultas Psikologi SCU Percepat Program Profesi Psikolog Bersama HIMPSI