BEM SCU Gelar Sosialisasi Bedah Pedoman LKTD 2026

Departemen Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa (PSDM) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyelenggarakan Sosialisasi Bedah Pedoman Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar (LKTD) 2026 pada Kamis, 4 Desember 2025. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya meningkatkan pemahaman dan kesiapan teknis panitia pelaksana LKTD di tingkat fakultas. Dalam kegiatan tersebut, Basilius Oda Sanjaya, S.Psi., M.Psi., CHt, Penanggung… Continue reading BEM SCU Gelar Sosialisasi Bedah Pedoman LKTD 2026

BEM SCU Gelar Kalenderisasi Ormawa untuk Sinkronisasi Program Kerja

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Soegijapranata Catholic University (SCU) melalui Biro Administrasi menyelenggarakan kegiatan Kalenderisasi Organisasi Mahasiswa (Ormawa) pada Jumat, 6 Desember 2025. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai upaya pendataan sekaligus penyelarasan program kerja seluruh organisasi kemahasiswaan di lingkungan SCU. Kegiatan yang berlangsung di Theater Thomas Aquinas, Kampus 1 SCU Bendan ini difokuskan pada penyusunan jadwal program kerja… Continue reading BEM SCU Gelar Kalenderisasi Ormawa untuk Sinkronisasi Program Kerja

BEM SCU Gelar Sosialisasi Soegijapranata Creativity Building Day untuk Dorong Mahasiswa Berkreasi melalui PKM, PPK Ormawa, dan P2MW

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Soegijapranata Creativity Building Day (SCBD) yang berfokus pada pengenalan tiga skema pengembangan kreativitas mahasiswa: Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa), dan Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW). Kegiatan berlangsung di Teater Thomas Aquinas, Kampus 1 SCU Bendan pada Senin, 1… Continue reading BEM SCU Gelar Sosialisasi Soegijapranata Creativity Building Day untuk Dorong Mahasiswa Berkreasi melalui PKM, PPK Ormawa, dan P2MW

BEM SCU Selenggarakan Presentasi Renop UKM 2025/2026 untuk Perkuat Pengawasan dan Sinergi Organisasi Kemahasiswaan

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Soegijapranata Catholic University (SCU) periode 2025/2026 menyelenggarakan Presentasi Rencana Operasional Unit Kegiatan Mahasiswa (Renop UKM SCU) sebagai langkah awal penguatan koordinasi, sinergi, dan pengawasan program kerja UKM selama satu periode ke depan. Kegiatan berlangsung di Gedung Antonius, Kampus 1 SCU Bendan, pada 27 November 2025. Agenda ini bertujuan memberikan ruang controlling dan… Continue reading BEM SCU Selenggarakan Presentasi Renop UKM 2025/2026 untuk Perkuat Pengawasan dan Sinergi Organisasi Kemahasiswaan

Sidang Akhir Periode 2024/2025, SMU dan BEMU SCU Refleksikan Kinerja dan Perkuat Sinergi Organisasi Mahasiswa

Senat Mahasiswa Universitas (SMU) bersama Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas (BEMU) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyelenggarakan Sidang Akhir Periode 2024/2025 pada Jumat, 24 Oktober 2025 di Theater Thomas Aquinas, Kampus 1 SCU Bendan. Kegiatan yang dimulai ini dihadiri oleh seluruh anggota SMU dan BEMU, serta turut menghadirkan Agnes Arie Mientarry Christie, E., M.Si., Akt., BKP., CA., Ketua… Continue reading Sidang Akhir Periode 2024/2025, SMU dan BEMU SCU Refleksikan Kinerja dan Perkuat Sinergi Organisasi Mahasiswa

BEMU Day 2025: Wujudkan Pemimpin Kritis, Kreatif, Visioner, Peduli, dan Tangguh

Senat Mahasiswa Universitas (SMU) UNIKA Soegijapranata menggelar kegiatan BEMU Day sebagai ajang pemilihan ketua dan wakil ketua Badan Eksekutif Mahasiswa Soegijapranata Catholic University (BEM SCU) periode 2025/2026. Kegiatan ini diselenggarakan di lingkungan Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang, sebagai bentuk penerapan nilai-nilai demokrasi di kalangan mahasiswa. Rangkaian kegiatan BEMU Day berlangsung sejak bulan Agustus hingga September 2025, melibatkan seluruh elemen… Continue reading BEMU Day 2025: Wujudkan Pemimpin Kritis, Kreatif, Visioner, Peduli, dan Tangguh

Soegijapranata Culture and Arts (SOERATS) 2025 Tampilkan Ragam Budaya dan Seni di SCU

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Soegijapranata Catholic University (SCU) melalui Departemen Minat dan Bakat menyelenggarakan Soegijapranata Culture and Arts (SOERATS) 2025 pada Sabtu, 27 September 2025. Kegiatan ini menjadi puncak rangkaian Pesta Pekan Rakyat SCU sekaligus bagian dari penyambutan mahasiswa baru. Mengusung tema “Unearth the Majesty”, SOERATS 2025 mengajak mahasiswa untuk menemukan dan menampilkan nilai-nilai luar… Continue reading Soegijapranata Culture and Arts (SOERATS) 2025 Tampilkan Ragam Budaya dan Seni di SCU

Mengokohkan Jalinan Persaudaraan Melalui Studi Banding ASOKA antara USD dan SCU

4 Oktober 2025, Departemen Eksternal dan Badan Eksekutif Mahasiswa fakultas Ekonomi dan Bisnis (BEMF-EB) Soegijapranata Catholic University mengadakan program kerja ASOKA yang diselenggarakan di Gedung Thomas Aquinas Kampus 1 SCU Bendan.  ASOKA merupakan Program Studi Banding antar BEM SCU dengan BEM Universitas Sanata Dharma. Dalam rangka memperkuat hubungan antar kedua belah pihak serta meningkatkan kualitas kinerja organisasi seluruh fungsionaris saling berbagi informasi, wawasan serta pengalaman… Continue reading Mengokohkan Jalinan Persaudaraan Melalui Studi Banding ASOKA antara USD dan SCU

BEM SCU Selenggarakan Leaders Gathering 2025, Perkuat Sinergi Organisasi Mahasiswa

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Soegijapranata Catholic University (SCU) melalui Departemen Sinergitas Internal resmi menyelenggarakan kegiatan Leaders Gathering 2025 sebagai wadah penguatan komunikasi, kolaborasi, dan sinergi antar organisasi mahasiswa. Kegiatan ini diselenggarakan dalam dua rangkaian, yaitu pada tanggal 26 Maret 2025 dan 4 September 2025 bertempat di Kampus 1 SCU, Bendan. Forum ini bertujuan untuk menyamakan… Continue reading BEM SCU Selenggarakan Leaders Gathering 2025, Perkuat Sinergi Organisasi Mahasiswa

Melalui Kampanye Kecil, BEMU SCU Peduli Ekologi Pantai Tirang

Departemen Kemasyarakatan dan Lingkungan (Kemasling) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Soegijapranata Catholic University (SCU) periode 2024/2025 melaksanakan kegiatan “SCU CARE”. Berlokasi di Pantai Tirang Semarang, kegiatan ini ditujukan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat serta sebagai salah satu bentuk aksi nyata mahasiswa SCU dalam mengatasi isu-isu lingkungan, khususnya penggunaan plastik yang berlebihan. Sampah yang berbahan dasar plastik merupakan… Continue reading Melalui Kampanye Kecil, BEMU SCU Peduli Ekologi Pantai Tirang