Pages

FITL Bekali Mahasiswa Kemampuan Dasar Dalam Kepemimpinan

Latihan Kepemimpinan Tingkat Dasar (LKTD) merupakan salah satu program kerja dari Senat Mahasiswa Fakultas Ilmu dan Teknologi Lingkungan (SMF-ITL) Soegijapranata Catholic University (SCU). Kegiatan ini bertujuan untuk membekali mahasiswa dengan kemampuan dasar dalam kepemimpinan, komunikasi, dan kerja tim, guna menunjang peran aktif mereka dalam organisasi kemahasiswaan serta lingkungan akademik.LKTD FITL 2025 dilaksanakan pada tanggal 2–3 Mei 2025 dengan rangkaian acara seperti pelatihan dasar kepemimpinan,… Continue reading FITL Bekali Mahasiswa Kemampuan Dasar Dalam Kepemimpinan

Kompetisi FESTOS jadi Wujud Komitmen FITL SCU dalam Pengembangan Keterampilan dan Kemampuan Mahasiswa

Fakultas Ilmu dan Teknologi Lingkungan (FITL) Soegijapranata Catholic University (SCU) menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan diri mahasiswa secara menyeluruh melalui penyelenggaraan Faculty of Environmental Science and Technology Top Student (FESTOS) 2025. Ajang tahunan ini tak sekadar menjadi wadah pencarian mahasiswa terbaik, tetapi juga ruang pembinaan yang menyeimbangkan aspek akademik dengan keterampilan dan softskill yang dibutuhkan… Continue reading Kompetisi FESTOS jadi Wujud Komitmen FITL SCU dalam Pengembangan Keterampilan dan Kemampuan Mahasiswa

Tanaman Herbal Kuasai 25% Keanekaragaman Hayati, RIL SCU Ungkap Potensi Indonesia Dorong Pengembangan Obat-Obatan Herbal

Program Studi Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan (RIL) Soegijapranata Catholic University (SCU) menyoroti potensi, pemanfaatan, dan pengelolaan biodiversitas tanaman herbal di Indonesia. Menghadirkan Peneliti ITB Dr.rer.nat Agus Chahyadi, hal tersebut dibahas dalam Webinar “Envirotory 2025 #3” yang diselenggarakan RIL SCU 19 Maret 2025. Sebagai negara dengan keanekaragaman hayati terbesar, Agus menyayangkan 90% bahan baku herbal di… Continue reading Tanaman Herbal Kuasai 25% Keanekaragaman Hayati, RIL SCU Ungkap Potensi Indonesia Dorong Pengembangan Obat-Obatan Herbal

Borong Juara di COMPAS 2024, Mahasiswa RIL SCU Hubungkan Konsep Lingkungan dan Ekonomi pada Sektor Industri

Dua tim mahasiswa Program Studi Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan (RIL) Soegijapranata Catholic University (SCU) berhasil meraih Juara 1 dan 2 dalam ajang COMPAS Economic Paper Workshop 2024. Kompetisi tingkat nasional yang berlangsung secara daring tersebut diselenggarakan Ikatan Mahasiswa Ilmu Ekonomi (IMIE) Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga pada 15 Juni – 27 Juli 2024. Ada lebih… Continue reading Borong Juara di COMPAS 2024, Mahasiswa RIL SCU Hubungkan Konsep Lingkungan dan Ekonomi pada Sektor Industri

Bawa Pulang Medali Emas, Mahasiswa RIL SCU Juarai Ajang Karate Internasional

Mahasiswa Program Studi Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan, Soegijapranata Catholic University (SCU), Peter Silvester Aribowo Tokan berhasil meraih medali emas dalam ajang International Karate Championship Yogyakarta Open Tournament IV. Diikuti oleh karateka dari berbagai negara, kejuaraan tersebut digelar Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI). Mereka berkumpul di GOR Amongraga, Yogyakarta pada 23-25 Agustus 2024. Mewakili… Continue reading Bawa Pulang Medali Emas, Mahasiswa RIL SCU Juarai Ajang Karate Internasional

Tanggapi Krisis Air Bersih, RIL SCU Bersama Pertamina Patra Niaga Rancang Sistem Penampungan Air Hujan

Program Studi Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan (RIL) Soegijapranata Catholic University (SCU) merancang inovasi sistem pengelolaan air di Kecamatan Balikpapan Utara. Program studi tersebut membuat desain sistem penampungan air hujan atau yang disebut rain harvesting. Menggandeng PT Pertamina Patra Niaga Integrated Terminal (IT) Balikpapan, program pengabdian masyarakat tersebut dilakukan di Kelurahan Muara Rapak pada 25-27 Juni… Continue reading Tanggapi Krisis Air Bersih, RIL SCU Bersama Pertamina Patra Niaga Rancang Sistem Penampungan Air Hujan

FITL SCU Bersama Akademisi Belanda Tanggapi Krisis Lingkungan dan Sumber Daya Alam

Fakultas Ilmu dan Teknologi Lingkungan (FITL) Soegijapranata Catholic University (SCU) mengadakan Seminar Nasional “The Potential of Green Infrastructure (Natural and Artificial) on the SDGs Implementation.” Kegiatan ini diselenggarakan di Theater Fransiskus Asisi, Kampus 2 SCU BSB pada 19 Juli 2024. “Telah lama menjadi bagian isu penting dalam kajian Sustainabelity Sustaineble Goals (SDGs), kehawatiran mengenai ancaman… Continue reading FITL SCU Bersama Akademisi Belanda Tanggapi Krisis Lingkungan dan Sumber Daya Alam

Inovasi Pengelolaan Limbah Ramah Lingkungan

Fakultas Ilmu dan Teknologi Lingkungan (FITL) Soegijapranata Catholic University (SCU) mengajak siswa SMA/SMK se-Kota Semarang menanggapi isu pengelolaan limbah. Para siswa diajak menggagas inovasi pengelolaan limbah yang ramah lingkungan. Gagasan tersebut dituangkan dalam poster yang mereka paparkan dalam Presentasi Karya Poster Ilmiah “Green Festival #Eco-Vation 2024.” Kegiatan ini diselenggarakan Badan Eksekutif Mahasiswa FITL (BEMF-ITL) SCU… Continue reading Inovasi Pengelolaan Limbah Ramah Lingkungan

Mahasiswa Terbaik FITL Berkompetisi Menjadi Calon SOTY SCU

Semarang, 17 April 2024 – Fakultas Ilmu Teknik dan Lingkungan (FITL) Universitas Katolik Soegijapranata (SCU) menyelenggarakan FESTOS (Faculty of Environmental And Science Technology Top Student) 2024 pada hari Rabu, 17 April 2024 di ruang 501 Gedung Thomas Aquinas lantai 5. Acara ini bertujuan untuk mencari mahasiswa terbaik FITL yang akan maju sebagai calon kandidat Student… Continue reading Mahasiswa Terbaik FITL Berkompetisi Menjadi Calon SOTY SCU

RIL SCU Bersama Sedes Sapientiae Ajak Siswa Dalami Permasalahan Lingkungan

Program Studi Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan (RIL) Soegijapranata Catholic University (SCU) berkesempatan berkunjung ke SMA Sedes Sapientiae Semarang. Mereka berkesempatan menyapa siswa kelas 2 SMA Sedes Sapientiae Semarang. Mereka hadir di tengah kegiatan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) pada Rabu, 3 April 2024. Mengangkat tema “Liveable and Loveable City,” para dosen dan mahasiswa Program… Continue reading RIL SCU Bersama Sedes Sapientiae Ajak Siswa Dalami Permasalahan Lingkungan